Jason Ranti Bentuk Trio Lesehan, Bakal Rilis Album dan Tur
Tiga musisi folk Indonesia, yakni Jason Ranti, Iksan Skuter dan Bagus Dwi Danto resmi memperkenalkan satuan musik baru bernama Trio Lesehan.