Gelombang Boikot Trans7, Maman: Ini Penghinaan terhadap Dunia Pesantren
Maman Imanulhaq, mengecam keras tayangan program Xpose di Trans7 yang dinilai melecehkan kiai dan merendahkan martabat dunia pesantren.